Wednesday, September 12, 2012

Bila Surga dan Neraka Tak Pernah Ada

Ikhlas menurut pandangan sufi: “Bila Surga dan Neraka tak pernah ada” Beberapa tokoh sufi mencoba memisahkan makna ibadah antara cinta (mahabbah), harapan (raja’), dan takut (khauf). Menurut mereka ibadah haruslah mengedepankan cinta (mahabbah) saja kepada Allah. Memiliki harapan akan surga dan takut karena neraka dinilai oleh para tokoh sufi tersebut mengotori dari keikhlasan dalam beribadah.

No comments:

Post a Comment